Penentuan lokasi sentra perkebunan tanaman pala merupakan salah satu kebijakan yang sangat penting sekali, mengingat tanaman pala merupakan salah satu komoditi rempah-rempah yang sangat dibutuhkan oleh pasar dunia yang berhubungan langsung dengan kwalitas biji pala tersebut. Diantaranya adalah daerah yang memiliki curah hujan yang normal setiap tahunya dan kondisi tanah yang mengandung fulkanis atau lokasi tanah yang berada diwilayah gunung berapi yang sudah tidak aktif lagi. Antara lain adalah :
1. Desa Dungingis Kec.Tolitoli Utara Kab.Tolitoli Provinsi Sulawesi Tengah. Luas areal 1400 Hektar
2. Desa Sitaro Kab. Siau Provinsi Sulawesi Utara. Luas areal 100 Hektar Dengan total luas areal 1500 hektar, yang dimiliki oleh PT Perkebunan Tanaman Pala.
Sabtu, 19 Desember 2009
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar